oleh Marchela Siwi Fajarwati Dari Timnas Garuda kita belajar bahwa perbedaan dan keberagaman justru menjadi sebuah kekuatan. Kuhargai itu semangat dan perjuanganmu Demi satu rasa jadilah timnas juara Merah Putih kan jadi warna simbol pemersatu Di sini kami berpijak Napas kami untuk kamu Yel-yel terbaru Timnas Garuda yang terdengar saat …
Baca detail »Video Literasi Keberagaman
COVER ANAK SEMUA BANGSA (FIERSA BESARI)
REVIEW PURA AMERTA SANTHI
PERBEDAAN DALAM KEBERAGAMAN
Keberagaman merupakan hal yang sangat lumrah di dunia. khususnya di Indonesia, berbagai suku, budaya, ras, dan agama telah lama berada di Indonesia sejak puluhan tahun yang lalu. Hal itulah yang menjadikan Indonesia adalah negara yang mempunyai banyak keberagaman. Sudah sewajarnya kita sebaga masyarakat Indonesia saling mengharagi perbedaan tersebut. Dengan perbedaan …
Baca detail »Beda Hobi Tetap Kawan
Indonesia merupakan negara yang terdiri dari beragam agama,bahasa,budaya, suku, rumah adat dan masih banyak lagi keberagaman yang ada di Indonesia. Dilansir dari website tribunnews, keberagaman adalah suatu kondisi dalam masyarakat yang terdapat banyak perbedaan dalam berbagai bidang. Perbedaan tersebut dalam hal suku bangsa, ras, agama, keyakinan, ideologi politik, sosial budaya, …
Baca detail »Toleransi dalam Keberagaman
oleh Puput Indonesia merupakan negara kepulauan yang terbentang dari Sabang sampai Merauke. Hal ini yang menjadikan Indonesia sebagai negara yang kaya akan keberagaman. Dengan adanya keberagaman tersebut sudah sepantasnya kita bangga terhadap negara ini. Namun berbanding terbalik dengan dengan fakta yang ada, tidak bisa dipungkiri sering kali ditemui kasus yang …
Baca detail »PUISI “RAGAM BANGSAKU”
“RAGAM BANGSAKU” Karya : Intank Bhineka tunggal ika Sebuah semboyan yg menggetarkan jiwa Indonesia ini sangat kaya Bermacam adat,ras,suku,dan agama Bangsaku indah Sayang,banyak orang yang ingin memecah belah Rasa toleransi seolah telah dirampas Oleh oknum-oknum yg tak punya belas Lihatlah,langit mulai menghitam Dan pelan-pelan ia memuntahkan air …
Baca detail »Pencak Silat, Harmoni, dan Lagu Padi
oleh Muhammad Isnaedhi Siswa SMA mengikuti berbagai kelompok pencak silat, namun tak pernah terjadi konflik di antara mereka. Term keberagaman sering diidentikkan dengan keberagaman antarumat beragama, toleransi, atau sejenisnya. Namun, saya tidak akan membicarakan hal tersebut. Saya justru akan berbicara mengenai pencak silat. Tulisan ini saya buat berdasarkan pengalaman saya menjadi …
Baca detail »TOLERANSI PENGENDARA DALAM BERLALU LINTAS
Oleh Oktavia Rahma Damayanti Beberapa tahun belakangan ini, angka kecelakaan lalu lintas di Indonesia masih sangat tinggi. Berdasarkan data World Health Organization (WHO) tahun 2019, Indonesia menempati urutan ke-3 dalam hal korban meninggal terbanyak akibat kecelakaan lalu lintas. Disamping hal tersebut Korps Lalu Lintas Kepolisian Negara Republik Indonesia (Korlantas Polri) …
Baca detail »