Giat Jumat, Gerakan Makan Sayur Buah SMAN Kerjo

Giat Jumat, Gerakan Makan Sayur Buah SMAN Kerjo menumbuhkan kesadaran bahwa konsumsi sayuran dan buah-buahan yang cukup turut berperan dalam menjaga kenormalan tekanan darah, kadar gula dan koleterol darah. Sehingga dengan konsumsi sayur dan buah secara teratur akan memberikan asupan gizi seimbang dan mencegah penyakit, khususnya penyakit tidak menular (PTM).

#smankerjosmart

Baca juga

MPLS Hari Kelima SMAN 1 Kerjo: Penguatan Materi Kesehatan Reproduksi Remaja dan Pencegahan Pernikahan Dini Serta Pembukaan Perjusa

Kerjo, 18 Juli 2025 – Kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMAN 1 Kerjo memasuki …