Arsip Tahun: 2022

Projek Penguatan Profile Pelajar Pancasila (P5) Suara Demokrasi Tema “Suaramu, Ekspresimu” Bersama Bawaslu Kabupaten Karanganyar.

Memasuki triwulan kedua semester satu tahun ajaran 2022/ 2023 penerapan kurikulum merdeka, SMA Negeri Kerjo melakukan pembelajaran projek kedua bagi siswa kelas X. Projek kedua ini mengambil tema Suara Demokrasi dengan topik Pemilihan Ketua OSIS yang merupakan agenda tahunan yang dilaksanakan oleh sekolah. Pada minggu ketiga pelaksanaan projek suara demokrasi …

Baca detail »

‘PERAYAAN BELAJAR’ PROJEK LITERASI KEBERAGAMAN TEMA BHINNEKA TUNGGAL IKA DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA

Pembelajaran Projek Literasi Keberagaman dalam tema Bhinneka Tunggal Ika telah memasuki pertengahan semester pada awal September ini. Di akhir pelaksanaannya, digelar sebuah perayaan belajar untuk mengaktualisasi karya-karya para siswa. Perayaan belajar diselenggarakan pada Kamis, 1 September 2022 bertempat di aula SMA Negeri Kerjo. Kegiatan diawali pukul 07.00 dengan penanaman karakter …

Baca detail »

76 PUTRA PUTRI SMA NEGERI KERJO DIKUKUHKAN SEBAGAI TIM PASKIBRA KECAMATAN KERJO DAN KABUPATEN KARANGANYAR

Sebanyak 76 siswa SMA Negeri Kerjo terpilih menjadi anggota tim Paskibraka yang terbagi menjadi 73 siswa Paskibra Kecamatan Kerjo dan 3 siswa sebagai tim Paskibra Kabupaten Karanganyar. Sebelumnya, para siswa harus mengikuti serangkaian seleksi yang digelar oleh panitia peringatan HUT RI ke 77 tingkat kecamatan dan kabupaten. Tim seleksi berasal …

Baca detail »

LOMBA MADING DAN VIDEO KEBERAGAMAN SEBAGAI PROJEK DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA DENGAN TEMA BHINNEKA TUNGGAL IKA

Dalam implementasi kurikulum merdeka, terdapat pembelajaran projek yang diberikan kepada siswa. Di awal semester pada tahun ajaran ini, tema projek yang diambil adalah Bhinneka Tunggal Ika dengan judul Literasi Keberagaman. Memasuki pertemuan minggu ke tujuh projek, digelar lomba mading dan video dengan tema keberagaman untuk siswa kelas X. Tujuan diadakannya lomba …

Baca detail »

Hei, Jangan Mudah Percaya !!

Hei, Jangan Mudah Percaya adalah tema kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Budaya Kerja (P%BK) Kamis, 4 Agustus 2022. Kegiatan ini untuk menguatkan menumbuhkan pemahaman kepada anak tentang literasi digital. Kegiatan diawali dengan penguatan karakter religius, diskusi kelompok tentang berita hoax, dan pembimbingan pembuatan video. #Penanaman karakter religius bagi …

Baca detail »

ATLET TAEKWONDO SMA NEGERI KERJO SABET JUARA I KYOURIGI U-46 KADET PUTRI DALAM KEJUARAAN TAEKWONDO DPRD CUP KABUPATEN KARANGANYAR

  Ratusan atlet Taekwondo se Kabupaten Karanganyar mengikuti kejuaraan taekwondo di GOR Raden Mas Said, Sabtu (2/7/2022). Kejuaraan tersebut diselenggarakan dalam rangka peringatan hari jadi DPRD Kabupaten Karanganyar ke-71 pada tahun ini. Perlombaan diselenggarakan dalam kurun waktu dua hari, yakni Sabtu-Minggu (2 – 3 Juli 2022) dikarenakan banyaknya jumlah peserta …

Baca detail »

Pembukaan Open Recruitment Ekstrakurikuler SMAN Kerjo Tahun Ajaran 2022/2023

Pembukaan Open Recruitment Ekstrakurikuler SMAN Kerjo Tahun Ajaran 2022/2023 dilaksanakan hari Kamis, 28 Juli 2022. Acara dimulai pukul 11.00 dan diikuti siswa kelas X beserta anggota ekstrakurikuler. Acara dimeriahkan dengan penampilan masing-masing siswa yang tergabung dalam ekstrakurikuler. Siswa kelas X diberi kesempatan mengenali masing-masing ekstrakurikuler yang bisa mereka pilih untuk mengembangkan …

Baca detail »

Pertemuan 1 Projek Bhineka Tunggal Ika : Literasi Keberagaman : Tema 1 Aku, Kamu, Kita Semua Berharga, Tema 2 Hapus Prasangka, Setop Stereotipe

Kamis, 21 Juli 2022 merupakan hari pertemuan perdana Projek Bhineka Tunggal Ika : Literasi Keberagaman dengan mengangkat tema 1 Aku, Kamu, Kita Semua Berharga dan tema 2 Hapus Prasangka, Setop Stereotipe. Kegiatan dimulai dengan penanaman karakter religius di masjid dan ruang agama. Penanaman karakter religius agama islam dengan pembiasaan shalat …

Baca detail »